
Kehamilan adalah hal yang membahagiakan bagi seorang wanita. Namun terkadang, wanita pun tidak mengetahui tanda kehamilan pada dirinya, yang sering menimbulkan salah persepsi.Sastrality.com - Banyak perempuan yang merasa bingung apakah dirinya sudah hamil atau belum setelah sepekan atau dua pekan melakukan hubungan intim dengan pasangan. Buat pasangan muhrim atopun non muhrim, yang malu ke apotek untuk beli alat pengecek kehamilan (testpack)...