
Ketika sedang berjalan Anda mungkin ingin memberikan orang yang lewat
tersenyum, atau setidaknya menganggukan kepala. Penelitian terbaru
mengungkapkan, bahwa gerakan kecil dapat membuat orang merasa lebih
terhubung dan meringankan rasa kesepian, serta pengucilan bahkan dapat
membuat seseorang lebih sehat.
Penelitian yang dilaporkan dalam
pertemuan tahunan Society for Study Motivation menjelaskan, bahwa orang
asing akan merasa terkoneksi...