
Karakter anak juga ditentukan dari aktivitas bermain
yang dilakukan bersama teman-temannya. Perbedaan usia anak dengan teman
sepermainan bisa memberikan pelajaran yang baru bagi si kecil.
Bermain dengan teman beda usia
"Berbeda usia teman, berbeda pula yang bisa dipelajari olehnya," ujar
psikolog anak dan keluarga Anna Surti Ariani atau biasa disapa Nina.
Nina menjelaskan, saat bermain bersama anak yang usianya lebih tua
darinya, anak akan...