
Trik mengupas telur rebus
Jika
Anda senang dengan telur rebus, mungkin ada satu kendala yang akan
dihadapi, yaitu mengupasnya. Memang mudah untuk mengupas telur yang
sudah direbus dengan cara manual, namun terkadang membuat kita sakit
karena pecahan cangkangnya.
Jika
beberapa waktu ada trik mengupas telur rebus dengan cara yang
sederhana, kali ini tidak jauh berbeda, namun dengan cara yang berbeda
pula. Caranya sangat mudah, yang harus...